Maraknya Pungli, Yorrys Raweyai Tanggapi Tagar Bubarkan Ormas: Sudah Sifat Dasar Ormas

4 Desember 2021, 21:49 WIB
Yorrys Raweyai pada YouTube milik Najwa Shihab menjelaskan bahwa Pemuda Pancasila pada masanya memang harus bergerak menggunakan otot. /Tangkapan layar YouTube/Najwa Shihab

 

CERDIKINDONESIA - Tagar Bubarkan Ormas menjadi viral di media sosial bersamaan dengan keresahan netizen terhadap menjamurnya organisasi masyarakat di sekitar mereka.

 

Pasalnya, masyarakat mengeluhkan untuk mencari pekerjaan harus melalui ormas terlebih dahulu.

 

Baca Juga: Mengapa Habib Rizieq Shihab Boikot Fadil Imran dan Dudung Abdurachman? Kuasa Hukum HRS Sampaikan Poster Begini

 

Najwa Shihab turut membagikan Tagar Bubarkan Ormas di kanal Youtubenya dan mendapat tanggapan dari Yorrys Raweyai.

 

Yorrys menjawab pertanyaan pada wawancara Di Balik Mata Najwa. 

 

Ia menyaksikan video yang berisi berbagai keresahan masyarakat karena ulah-ulah ormas yang menyusahkan mereka.

 

Selain itu, masyarakat mengeluhkan banyak ormas yang juga meminta "THR" pada pedagang kaki lima.

 

 

Baca Juga: Ke Bali Wajib Swab Test, Politikus PDI Perjuangan: Pengendalian Covid-19 yang Utama Bukan Soal Swab

 

Ormas tersebut meminta THR setiap tahun saat lebaran dan Natal.

Menanggapi hal tersebut Yorrys memberikan komentar. "Itu lebaran, natal dan tahun baru dan itu bukan..," ujarnya.

Politikus itu pun menuturkan bahwa ia mencoba mendalami ormas yang meresahkan masyarakat.

 

Namun ia menuturkan bahwa hal tersebut merupakan sifat ormas pada umumnya. ***

Editor: Yuan Ifdal Khoir

Tags

Terkini

Terpopuler