Daftar Bank 'Angkat Kaki' dari Provinsi Aceh, Apa Saja?

- 18 April 2021, 10:40 WIB
Jadwal Imsak dan Sholat untuk Banda Aceh, Padang, Jambi, Pekanbaru, Bandar Lampung dan Palembang 21 April 2021
Jadwal Imsak dan Sholat untuk Banda Aceh, Padang, Jambi, Pekanbaru, Bandar Lampung dan Palembang 21 April 2021 /pixabay/

 

CERDIKINDONESIA - Beberapa bank yang tidak memiliki unit syariah harus angkat kaki dari Provinsi Aceh.

Provinsi Aceh melaksanakan Qanun Lembaga Keuangan Syariah (LKS), di mana lembaga keuangan baik perbankan dan non perbankan yang beroperasi harus sesuai dengan prinsip syariah.

Berdasarkan Qanun Aceh Pasal 5, Qanun ini bertujuan untuk mewujudkan perekonomian Aceh yang islami. 

Baca Juga: Ngeri! Bayangan Hitam Diduga Babi Ngepet Terekam CCTV di Meulaboh Aceh, Kejadian di Siang Bolong Saat Puasa

 

Berikut daftar bank yang menutup kantor di Aceh :

1. Bank Panin

Saat ini Bank Panin memiliki 560 kantor cabang mulai dari KCU, kantor cabang pembantu (KCP), hingga Kantor Kas (KK) yang tersebar di seluruh Indonesia.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x