Ketahui Manfaat Puasa Senin-Kamis untuk Kesehatan

- 23 September 2020, 19:05 WIB
 Ilustrasi Puasa Senin Kamis.
Ilustrasi Puasa Senin Kamis. /PIXABAY/Mohamed_Hassan

 

  1. Racum dalam tubuh akan keluar sendirinya

 

Tidak cukup dengan berolah raga saja, puasa senin kamis sangat efektif untuk menegluarkan toksin atau racun dalam tubuh. Karena organ pencernaan yang istirahat seharian, racun yang mengendap dalam darah, lemak dan bagian tubuh lainnya akan keluar dengan sendirinya. Dengan begitu tubuh Anda akan lebih sehat.

Baca Juga: Polresta Bandara Soetta Tetapkan Oknum Medis Tersangka Kasus Pelecehan Seksual Saat Rapid Test  

 

  1. Menghancurkan lemak

 

Apabila menimbun lemak dalam tubuh secara berlebihan, bisa menimbulkan gangguan penyakit seperti tekanan darah tinggi atau kolesterol. Dengan puasa senin kamis, tubuh akan membakar lemak secara alami inilah yang menjadi salah satu diet alternatif tanpa risiko tinggi.

Baca Juga: Berikut Bacaan Surat At Takasur Lengkap Dengan Artinya

 

  1. Kontrol emosi yang baik

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x