Jangan Sampai Salah! Berikut Ini Tata Cara dan Adab Penyembelihan Hewan Qurban Secara Syar’i dan Sah

- 3 Juli 2021, 15:29 WIB
 Ilustrasi hewan qurban Idul Adha 2021.
Ilustrasi hewan qurban Idul Adha 2021. /ANTARA/Muhammad Hanapi

2. Hindari Mengasah Pisau di Depan Hewan “Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam memerintahkan untuk mengasah pisau, tanpa memperlihatkannya kepada hewan.” (H.R. Ahmad, Ibnu Majah).

3. Posisi Menyembelih Menghadap Kiblat dan Menyentuh Tanah

Imam Nawawi dalam Mausu’ah Fiqhiyah Kuwaitiyah 21 : 197 mengatakan, bahwa ada beberapa hadits tentang membaringkan hewan kurban saat disembelih , memotong hewan dengan tangan kanan serta memeganginya dengan tangan kiri, para ulama sepakat akan hal itu.

4. Potonglah urat nadi dan urat kerongkongan hewan yang ada di kiri–kanan leher sampai putus agar lekas mati. Urat kerongkongan ialah saluran makanan. Kedua urat ini harus putus.

5. Menyebut Nama Allah Saat Sedang Menyembelih

Baca Juga: Ini Panduan Lengkap Tata Cara Shalat Idul Adha 2021/1442 H di Masa Pandemi Covid-19 Sesuai Kemenag

6. Bagi binatang yang lehernya agak panjang, maka menyembelihnya di pangkal leher sebelah atas.

7. Bagi binatang yang tidak dapat disembelih lehernya karena liar atau terjatuh dalam lubang, maka menyembelihnya dilakukan di mana saja dari badannya, asal kematiannya itu disebabkan oleh sembelihan bukan karena sebab lain dengan tidak lupa menyebut nama Allah.

8. Setelah hewan benar-benar mati, hewan itu baru boleh dikuliti.

Tata Cara Menyembelih hewan kurban

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah