Erick Thohir Kembali Lobby FIFA dan Bawa Proposal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-17 2023

- 5 April 2023, 16:10 WIB
Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama Presiden FIFA Giani Infantino
Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama Presiden FIFA Giani Infantino /PSSI/

Ia mengungkapkan bahwa memang ada faktor kesengajaan agar Indonesia menukar status tuan rumah dari Piala Dunia U-20 2023 ke Piala Dunia U-17 2023.

"Ada kawan saya yang mendapatkan bocoran dari Istana Negara bahwa Indonesia akan menukar dengan Peru (tuan rumah Piala Dunia U-17 2023). Berarti itu bukan dari FIFA, tapi strategi pemerintah Indonesia," ujar Akmal.

Baca Juga: Simak Jadwal Playoff dan Venue MPL ID S11, Apakah Akan Keluar Juara Baru Musim Ini

Tentunya jika FIFA mengamini Indonesia akan jadi tuan rumah Piala Dunia U17 2023 akan menjadi angin segar dan mengobati kesedihan pecinta sepakbola di Indonesia.

 

Saat ini Pemerintah, PSSI dan pihak terkait sedang mengupayakan agar persiapan Piala Dunia U20 2023 tidak sia-sia meskipun sudah dibatalkan.

Diketahui sebelumnya Indonesia telah dibatalkan FIFA menjadi pengelengara Piala Dunia U20 2023.

FIFA beralasan Tragedi Kanjuruhan pada Oktober 2021 silam menjadi alasan.

Baca Juga: Siaran Langsung Indosiar Bhayangkara FC vs Barito Putera, Saksikan Gratis BRI Liga 1 Via TV Online Hari Ini

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x