Bawaslu Terima 1.271 Laporan Dugaan Pelanggaran Pemilu 2024

- 27 Februari 2024, 20:51 WIB
Bawaslu terima ribuan lapaoran dugaan pelanggaran Pemilu 2024
Bawaslu terima ribuan lapaoran dugaan pelanggaran Pemilu 2024 /

Adapun dua tren itu, kata dia, masih ditangani oleh Bawaslu ataupun pihak kepolisian dan kejaksaan.

"Kemudian tren yang lain itu, pertama, terkait dengan netralitas ASN. Kemudian juga tentang ketentuan Pasal 283 terkait dengan kepala daerah yang melanggar ketentuan Pasal 283 Ayat 1 Undang-Undang Nomor 7/2017," ujarnya.

Adapun temuan dan laporan yang diterima Bawaslu tersebut, belum termasuk dengan pelanggaran administrasi tentang penyebab pemungutan suara ulang di sejumlah daerah.***

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah