HEBOH ! Drama Korea Reborn Rich Resmi Tamat, Kini Terungkap Kisahnya Diangkat dari Kisah Nyata

- 25 Desember 2022, 22:23 WIB
Drama Korea Reborn Rich diangkat dari kisah nyata ?
Drama Korea Reborn Rich diangkat dari kisah nyata ? /VIU Indonesia

Dalam drama Reborn Rich, dikisahkan perusahaan lain yang menjadi lawan Soonyang yakni, Daeyong Grup. Perusahaan tersebut dikaitkan dengan Hyundai Motor Group di dunia nyata.

Di episode lainnya, saat Soonyang Motor bersaing lebih besar, ini merupakan sebuah fantasi bagi Samsung yang memiliki ambisi besar berkecimpung di dunia otomotif, namun belum menjadi kenyataan.

Baca Juga: JADWAL Acara TV RCTI Hari Senin 26 Desember 2022 Spesial Hari Natal: Ada Doraemon Hingga Petualangan Nobita

Sementara keluarga Samsung sudah berhasil mengukuhkan kepemimpinannya di banyak industri, namun gagal dalam bisnis otomotif.

Mereka memberi jalan bagi Hyundai Motor Group yang didirikan mendiang Chung Ju Yung untuk mengakuisisi Kia Motors pada tahun 1998.

Dalam drama tersebut, Jin Yang Cheol menunjukkan warisan campuran dari keluarga Lee dan Chung. Perjuangan Soonyang Motors di pasar mobil memicu Jin mengakuisisi Ajin Motors, pembuat mobil terbesar kedua yang dipaksa menjadi kurator pengadilan.

Jin akhirnya berhasil mengakuisisi Ajin motor dalam drama tersebut.***

Halaman:

Editor: Susan Rinjani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah