Ade Armando Babak Belur Dihajar Massa Demo Mahasiswa di DPR, Ini Kronologisnya!

- 11 April 2022, 17:06 WIB
Dosen Universitas Indonesia Ade Armando. Dia dikeroyok oleh massa demonstran 11 April.
Dosen Universitas Indonesia Ade Armando. Dia dikeroyok oleh massa demonstran 11 April. /Instagram/adearmandoreal

Tetapi, Ade Armando merasa sangat menyayangkan rekan-rekan BEM SI yang tampaknya terlihat terpecah dalam aksi hari ini.

Baca Juga: 76 Video Porno Dea OnlyFans dan Foto Tanpa Busana, Segini Harganya!

"Sayangnya BEM SI yang terpecah dan yg sekarang melakukan demo ini malah BEM SI yang lebih kecil," ucapnya dia saat ditemui di lokasi, Senin, 11 April 2022.

Dirinya mendukung penuh jika para mahasiswa menolak dilakukannya amandemen UUD 1945 untuk mengakomodir perubahan masa jabatan presiden.

"Kalo isu yang, kan sekarang jadi kacau ya isunya, ada isu turunkan Jokowi, walupun kemudian dibantah ya oleh BEM SI tapi kalau isunya meminta agar dibatalkan amendemen saya rasa mayoritas bangsa setuju ya, dan saya menyatakan persetujuan juga terhadap itu," tuturnya.

Baca Juga: Pendaftaran Sayembara Desain Kawasan dan Gedung IKN Dibuka, Simak Cara Daftarnya!

Sebelumnya, Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) akan menyampaikan tuntutan dalam aksi yang digelar di depan Gedung DPR RI, Senin, 11 April 2022.

Sebagaimana dikutip dari lama instagram BEM SI, setidaknya ada empat poin tuntutan yang akan disampaikan dalam aksi bertajuk Geruduk Rumah Rakyat tersebut.

Belum ada keterangan rinci dari polisi terkait penyebab, pelaku dan kronologi pemukulan terhadap Ade Armando. 

Baca Juga: Link Nonton Drakor It's Beautiful Now Sub Indo Gratis Kualitas HD: Ter-Update Setiap Episode

Pertama, BEM SI mendesak dan menuntut wakil rakyat agar mendengarkan dan menyampaikan aspirasi rakyat bukan aspirasi partai.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah