BREAKING NEWS: 1 Ramadhan 2022 Jatuh pada Minggu 3 April 2022 Berdasarkan Hasil Sidang Isbat

- 1 April 2022, 19:29 WIB
Berdasarkan hasil sidang Isbat yang digelar oleh Kementerian Agama menunjukan bahwa 1 Ramdhan 1443 H jatuh pada Minggu, 3 Maret 2022.
Berdasarkan hasil sidang Isbat yang digelar oleh Kementerian Agama menunjukan bahwa 1 Ramdhan 1443 H jatuh pada Minggu, 3 Maret 2022. /YouTube/Kemenag RI

CERDIKINDONESIA - Pengumuman hasil sidang Isbat penentuan 1 Ramadhan 2022 telah ditentukan, Jumat, 1 April 2022 malam

Berdasarkan hasil sidang Isbat yang digelar oleh Kementerian Agama menunjukan bahwa 1 Ramdhan 1443 H jatuh pada Minggu, 3 Maret 2022.

"Secara sepakat bahwa 1 Ramadhan 1443 H jatuh pada Ahad, 3 April 2022", ujar Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas.

Menteri Agama menyebutkan, dari 101 titik pemantauan hilal semuanta menunjukan bahwa hilal tidak terlihat.

Oleh karena itu, pemerintah melalui Kementerian Agama menetapkan bahwa 1 Ramadhan jatuh pada Ahad atau Minggu 3 April 2022.

Baca Juga: Siaran Langsung Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 2022 dan Jadwal Puasa Versi Nahdlatul Ulama NU dan Muhammadiyah

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Menyambut Bulan Suci Ramadhan Bahasa Inggris, Rayakan Puasa 1443 H dan Tebar Ucapan Penuh Doa

Pemerintah melalui Kementerian Agama menyebutkan bahwa penetapan hasil sidang Isbat 1 Ramadhan menggunakan dua metode secara astrinomis.

Secara astronomis (Hisab) dan hasil konfirmasi lapangan melalui mekanisme pemantauan (rukyatul) hilal.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: Kemenag RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x