Bersitegang Dengan Sean Gelael, Jerome Paulin Akhirnya Minta Ampun

- 26 Januari 2022, 13:56 WIB
Komentar Sean Galael Mengenai Twit Jerome Polin yang Dinilai Tak Menghormati Pembalap Indonesia
Komentar Sean Galael Mengenai Twit Jerome Polin yang Dinilai Tak Menghormati Pembalap Indonesia /Instagram/@galaelized | Instagram/@jeromepolin/

Baca Juga: Tips Mudah Mengawali Hari Agar Lebih Semangat dan Produktif, Simak Informasinya di Sini

Jerome Polin meminta maaf apabila twitnya menyinggung Sean dan pebalap-pebalap lainnya.

"Yang aku maksud di twit itu untuk balapan motor (menyambung yang ada di link beritanya) tanpa mengurangi rasa hormat ke bang Sean dan pembalap-pembalap lainnya," tulis Jerome Polin

Sean Gelael memberikan teguran supaya lebih berhati-hati mengingat Jerome Polin memiliki pengaruh besar di platform media.

"Tapi Insyaallah kedepannya sebagai orang yang dipandang banyak orang dan yang punya platform besar. Tolonglah untuk lebih ati-ati dan mungkin lebih kasih motivasi aja," tulis Sean di akun @gelaelized.

Baca Juga: SADIS! 27 Manusia Dikerangkeng Di Rumah Bupati Langkat

Sean Gelael berharap YouTuber berusia 23 tahun itu tidak mengulangi perbuatan yang sama. Atas teguran itu, Jerome Polin mengaku dapat benyak nasihat agar ke depannya ia semakin kritis dan melakukan riset dulu sebelum mengajukan pertanyaan.

"Halo semua, tadi aku dan bang gelael berdiskusi mengenai tweet ini dan aku dapet banyak nasehat dari beliau. Thank you buat semua yang udah kasih nasihat, info2, dll. Im sorry and will learn from this," pungkas Jerome Polin.***

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah