Cermati Syaratnya! Kartu Prakerja Punya 7 Tahap untuk Bisa Cairkan Rp3,55 Juta, Cek Link Pendaftaran di Sini

- 7 Januari 2022, 20:03 WIB
ilustrasi Prakerja. Alumni Program kartu Prakerja bisa mengajukan KUR Super Mikro di bank BNI dengan plafon Rp10 juta tanpa jaminan.
ilustrasi Prakerja. Alumni Program kartu Prakerja bisa mengajukan KUR Super Mikro di bank BNI dengan plafon Rp10 juta tanpa jaminan. /prakerja.go.id

Program Kartu Prakerja ini terbuka bagi masyarakat yang termasuk dalam golongan pencari kerja, pekerja yang terkena PHK, pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, pekerja yang dirumahkan hingga pelaku usaha mikro dan kecil.

Nantinya jika lolos seleksi Kartu Prakerja, peserta bisa mendapatkan manfaat berupa mendapatkan bantuan dan insentif hingga total Rp3,55 juta.

Baca Juga: LINK Nonton Layangan Putus Episode 8A Gratis, Tayang Hari ini Jumat, 7 Januari 2022

Peserta Kartu Prakerja nantinya akan mendapatkan bantuan biaya pelatihan sebesar Rp1 juta dan insentif sebesar Rp2,55 juta.

Namun untuk mendapatkan total bantuan dan insentif sebesar Rp3,55 juta tersebut, peserta Kartu Prakerja harus mengikuti sejumlah tahap.

Tujuh Tahap tahap Kartu Prakerja

Baca Juga: JADWAL Bioskop Trans TV Hari Ini, Jumat, 7-9 Januari 2022: Mad Max Fury Road Akan Tayang di Layar Kaca!

1. Pendaftaran

Peserta Kartu Prakerja dapat mendaftar seleksi gelombang setelah memiliki akun Kartu Prakerja di www.prakerja.go.id, siapkan email, NIK, nomor KK dan nomor HP yang masih aktif untuk mendaftar Kartu Prakerja.

2. Seleksi

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x