5 Cara Membuat CV Menarik di Mata Rekruter, Pasti Dilirik!

- 30 Agustus 2021, 08:05 WIB
Desain CV elegan dan menarik
Desain CV elegan dan menarik /Pixabay/mohamed Hassan

CerdikIndonesia - Curriculum vitae (CV) merupakan salah satu berkas yang dibutuhkan dalam proses melamar pekerjaan, menjadi volunteer, maupun kepanitiaan acara.

Biasanya CV memuat tentang data diri seperti latar belakang pendidikan, pengalaman kerja, skills yang dimiliki, hingga prestasi yang pernah diraih.

CV menjadi sangat penting karena rekruter akan melihat potensi yang dimiliki seseorang untuk pertama kalinya melalui berkas tersebut.

Baca Juga: Lolos Kartu Prakerja Gelombang 19? Cek Namamu di Sini

Setelah lolos screening CV, seseorang dapat lanjut ke tahapan wawancara, test, hingga diterima dalam sebuah perusahaan, institusi, maupun organisasi.

Supaya dapat menarik perhatian para rekruter, CV harus dipersiapkan secara maksimal serta disesuaikan dengan informasi diri yang benar.

Untuk membuat CV yang menarik saat ini tidak sulit karena ada banyak aplikasi dan website yang menyediakan beragam template menarik sesuai kebutuhan kamu.

Baca Juga: Belum Klaim Kode Redeem FF 29 Agustus? Ambil SKAR Cupid dan Diamond Disini Sekarang!

Lalu bagaimana cara membuar CV menarik? Simak 5 tips berikut ini:

Halaman:

Editor: Susan Rinjani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x