AHY Desak Jokowi Turun Tangan Tolak Pengesahan Moeldoko sebagai Ketua Umum KLB Partai Demokrat di SUMUT

- 5 Maret 2021, 21:09 WIB
Konferensi Pers Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengenai respons atas pelaksanaan KLB Deli Serdang.
Konferensi Pers Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengenai respons atas pelaksanaan KLB Deli Serdang. /Tangkapan Layar Youtube/Agus Yudhoyono

Karena itu dirinya juga meminta agar pemerintah tak membiarkan atas langkah Moeldoko yang dinilai telah memecah belah partai.

"Saya minta negara dan aparat pemerintah untuk tidak melakukan pembiaran atas kegiatan ilegal yang dilakukan KSP Moeldoko untuk memecah-belah partai Demokrat," ucapnya.

 Baca Juga: TERBONGKAR! Polri Tak Keluarkan Izin KLB Partai Demokrat di Sibolangit, Deliserdang

Sebagaimana diketahui dalam KLB Partai Demokrat di Sumatera Utara, telah ditetapkan Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko sebagai Ketua Umum terpilih.

Selain itu, Marzuki Ali yang sebelumnya telah dipecat kini mendapat kedudukan sebagai Dewan Pembina Partai Demokrat.***

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x