Menteri KKP Edhy Prabowo Ditangkap KPK, Jokowi Percaya Kerja KPK Profesional

- 25 November 2020, 13:22 WIB
Presiden Joko Widodo saat memberikan keterangan atas ditangkapnya Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo oleh KPK. Jokowi mengaku menghormati proses hukum yang berjalan dan percaya dengan kinerja KPK.
Presiden Joko Widodo saat memberikan keterangan atas ditangkapnya Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo oleh KPK. Jokowi mengaku menghormati proses hukum yang berjalan dan percaya dengan kinerja KPK. /Tangkapan Layar Youtube Sekretariat Presiden

Keduanya juga punya relasi akrab dengan Prabowo Subianto selaku ketua umum Gerindra.

 

Sementara mantan waketum Gerindra, Arif Puyuono ikut angkat bicara. 

 

"Ini pelajaran dan tabokan besar bagi Prabowo yang jadi bos besarnya Edhy Prabowo, bahwa ternyata mulut yang sudah berbusa-busa dengan mengatakan korupsi di Indonesia sudah stadium empat ternyata justru anak buahnya dan asli didikan Prabowo sendiri menjadi menteri pertama di era Jokowi yang terkena operasi tangkap tangan," ujarnya. 

 Baca Juga: Wagub DKI Jakarta Prihatin Atas Penangkapan Menteri KKP Edhy Prabowo oleh KPK

Menurut Puyuono, kasus ini menjadi tabokan bagi Prabowo yang selalu berbusa-busa menjelaskan soal korupsi di Indonesia.

 

Edhy Prabowo ditangkap KPK terkait dugaan kasus korupsi ekspor lobster. 

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x