HAFALKAN ! 3 Surat ini Dalam Al Quran Sebelum Menghadapi Kematian, Supaya Dapat Pertolongannya

- 29 Agustus 2021, 12:31 WIB
Kitab Alquran merupakan kitab terakhir yang diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW.
Kitab Alquran merupakan kitab terakhir yang diturunkan Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW. /Kemdikbud/Denpasar Update

Surat Al Mulk adalah surah ke-
67 dan terdiri dari 30 ayat.

Dalam hadist Tirmidzi "Ada suatu surat dari al-quran dan dapat memberikan syafaat bagi yang membacanya, sampai diampuni, yaitu 'Tabarakalladzii biyaddihil mulku....' (HR Tirmidzi no.2891).

2. Surat Al-kahfi
Surat Al-kahfi adalah surat ke-18 dan terdiri dari 110 ayat.

Hal ini dijelaskan dalam hadist Muslim bahwa 'Siapa yang menghapal sepuluh ayat pertama dari surat Al-kahfi, maka ia akan terlindungi dari Dajjal.' (HR. Muslim no.809).

Baca Juga: Ronaldo Resmi Tinggalkan Tim, Juventus Dipecundangi Tim Promosi Empoli 1-0

Baca Juga: Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengerjakan Shalat Dhuha, Berikut Keutamaan dan Faedah Serta Doa Shalat Dhuha

3. Surat Al Baqorah
Surat Al Baqorah adalah surat ke 2 dan terdiri dari 286 ayat. Namun kita hanya perlu membaca 2 ayat terakhir saja.

Hal ini sudah di tercantum pada hadist Bukhari 'Siapa yang membaca dua ayat terakhir dari surat Al-Baqarah pada malam hari, maka ia akan diberikan kecukupan.' (HR. Bukhari no.5009).

 

Baca Juga: Berikut Bacaan Shalat Tahajud Beserta Manfaat Serta Keutamaannya, Insyaallah Mustajab!

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah