Pengguna Goole Chrome Merapat, Simak Fitur-Fitur Di Google Chrome Yang Belum Diketahui Banyak Orang

- 27 September 2020, 16:17 WIB
/Picture source: pixabay/

Ini lah yang ditunggu banyak orang, yaitu fitur hemat baterai. Jika fitur ini diaktifkan akan menurunkan sedikit peformanya, karena daya baterai akan digunakan lebih sedikit. Caranya adalah buka menu Setting, lalu cari pada bagian System dan hilangkan tanda cetang pada ‘Continue running background apps when Google Chrome is closed’.

 

  1. Multiprofil

 

Google Chrome biasanya meminta Anda untuk mendaftar sebagai pengguna aktif di Google agar mendapatkan fitur yang lebih baik. Karena kebutuhan tertentu, kita harus mempunyai lebih dari satu akun Google, ini lah salah satu fitur yaitu Multiprofil. Caranya adalah buka menu Setting lalu pilih Manage Peolple kemudian Add Person. Hal ini berguna juga ketika teman ingin meminjam perangkat Anda.

 

  1. Download

 

Fitur ini sebenarnya sudah ada sejak aplikasi ini diterbitkan, namun bagi Anda yang belum mengetahui cara unik untuk menentukan hasil Download akan disimpan dimana ikuti langkah ini, buka menu Setting lalu Show Advandced Setting kemudian pada bagian Download dan aturlah folder hasil Download sesuai keinginan Anda.

 

 Baca Juga: Suami Di Rumah Selama PSBB, Sandra Dewi Akui Sering Cekcok, Apa Penyebabnya?

 

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: Antaranews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x