Mitos dan Fakta Seputar Penyembuhan Luka

- 18 September 2020, 15:46 WIB
Ilustrasi luka ringan berdarah.
Ilustrasi luka ringan berdarah. /Pixabay

Baca Juga: Kenangan Ahok terhadap Sekda DKI Jakarta yang Berpulang Akibat Covid-19

“Luka yang dijaga tetap lembab, proses pertumbuhan jaringan barunya lebih cepat dibandingkan ketika lukanya kering” kata dokter Adisaputra. 

Baca Juga: Kuburan Tua Padwa, Keindahan Kuburan di Tanah Papua

Kasa bukanlah bahan yang pas untuk memenuhi kedua syarat itu. Bentuk kasa yang berlubang dapat membuat bakteri masuk melalui lubang-lubang kasa tersebut.

Baca Juga: Kenangan Ahok terhadap Sekda DKI Jakarta yang Berpulang Akibat Covid-19

Membersihkan luka menggunakan alkohol

Ada beberapa anggapan bahwa  membersihkan luka dengan alkohol agar permukaan luka bersih dan steril.

Baca Juga: Ini Spesifikasi iPad Entry Level yang Baru Dirilis

Dokter menegaskan, alkohol tidak disarankan untuk membersihkan luka. “Memang bisa membunuh kuman, tapi juga membunuh jaringan sehat di bawa kulit yang bisa menjadi kulit baru” jelas dia

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x