5 Tips dan Trik Mudah Belajar dari Para Ilmuan Dunia

- 27 Juni 2022, 14:19 WIB
ilustrasi-belajar-di-rumah-pixabay
ilustrasi-belajar-di-rumah-pixabay /

Pertama, Bertanya tentang Semua Hal
Apabila Anda ingin mencapai kecerdasan yang maksimal, maka langkah pertama yang harus dilakukan ialah bertanya.

Bertanya bukan lambang dari kebodohan, akan tetapi pintu menuju kecerdasan intelektual. 

Semakin banyak Anda bertanya tentang banyak hal, maka Anda semakin tahu banyak tentang berbagai hal.

Tak perlu merasa malu untuk bertanya tentang ilmu yang belum kita pahami.

Einstein menyarankan agar Anda jangan menuliskan penjelasan guru, tetapi sampaikan fakta yang didapatkan dengan cara yang sama.

Artinya, Einstein mengajak Anda agar mempersiapkan pemahaman sebelum berangkat menuju sekolah atau kampus.

 

Baca Juga: Kronologi Kecelakaan di Tol Cipularang, KM 92 Purwakarta: Bus Diduga Pemicu Kecelakaan

Kedua, Memiliki Ketertarikan yang Luas
Salah satu dorongan agar Anda suka belajar adalah karena adanya ketertarikan terhadap ilmu yang hendak ingin dipahami.

Einstein bahkan mempelajari bagaimana memainkan biola, karena dorongan ketertarikan terhadap alat musik tersebut.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah