Arti dan Makna Lirik Lagu Daerah Gambang Semarang Khas Jakarta

- 29 Maret 2024, 01:40 WIB
Ilustrasi Kota Tua Jakarta untuk lirik lagu Gambang Semarang khas Jakarta.
Ilustrasi Kota Tua Jakarta untuk lirik lagu Gambang Semarang khas Jakarta. /Unsplash.com/Heru Eko Saputro.

Empat penari kian kemari
Jalan berlenggang, aduh…
Langkah jenaka menarik suara
Irama gambang
Sambil bernyanyi, jongkok berdiri
Semua orang, aduh…
Sungguh jenaka nyanyi mereka
Irama gambang

Bersuka ria, gelak tertawa
Semua orang kar’na
Hati tertarik grak-grik
Si tukang gendang

***

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x