Cara Daftar dan Isi Biodata yang Baik dan Benar Melalui Menu SSCN untuk Seleksi CPNS 2021

- 27 Mei 2021, 12:57 WIB
Ilustrasi seleksi penerimaan CPNS atau CASN
Ilustrasi seleksi penerimaan CPNS atau CASN / Instagram.com/@bkngoidofficial

Cerdikindonesia - Pemerintah telah menyatakan bahwa laman resmi perekrutan CPNS 2021 dibuat secara terpadu, yakni SSCN.

SSCN merupakan layanan pemerintah bagi setiap peserta seleksi untuk membuat akun sebelum mengisi formasi yang akan dituju.

Berdasarkan data di tahun 2017 dan 2018, panitia seleksi menyampaikan bahwa jumlah akun yang mendaftar lebih banyak daripada jumlah peserta yang mengikuti seleksi CPNS.

Baca Juga: Perhatikan Cara Pengisian Formasi Seleksi CPNS 2021 Berikut Ini, Agar Lolos Seleksi Ketahap Selanjutnya

Hal tersebut menunjukan bahwa banyak peserta membuat lebih dari satu akun, dan tidak sedikit pula peserta yang telah mendaftar yang tidak mengikuti seleksi.

Untuk dapat memberikan kemudahan bagi para calon peserta seleksi CPNS 2021, berikut tim Cerdikindonesia.com telah mencatat langkah-langkah apa saja yang harus dilakukan untuk melakukan pendaftaran di SSCN.

Berikut langkah-langkahnya adalah:

Baca Juga: Penting! Pahami Strategi Berikut Ini Agar Lulus Tes CPNS, Salah Satunya Pilih Formasi yang Sepi Peminat

1. Klik Pendaftaran;

2. Masukan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga
atau NIK Kepala Keluarga (NIK KK), Nama Lengkap sesuai KTP, Tempat Lahir sesuai KTP dan Tanggal Lahir sesuai KTP;

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x