Google Doodle Rayakan Hari Lahir Marie Thomas, Sosok Dokter Wanita Pertama di Indonesia Asal Minahasa

- 17 Februari 2021, 10:16 WIB
Google Merayakan Ulang Tahun Marie Thomas, Dokter Perempuan Pertama Indonesia
Google Merayakan Ulang Tahun Marie Thomas, Dokter Perempuan Pertama Indonesia /Tangkapan layar Google/

Baca Juga: OH Jadi Ini Penyebab BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Batal Ditransfer ke Pekerja, Tokoh Ini Bongkar Faktanya

Sepuluh tahun kemudian, Marie Thomas mendapatkan gelar doktornya, suatu pencapaian yang berdampak internasional sehingga bahkan sebuah surat kabar Belanda pun mengumumkan kelulusannya.

 

 

Setelah lulus, dia langsung bekerja di salah satu rumah sakit terbesar di Batavia (sebutan untuk Jakarta saat ini).

 

Marie Thomas kemudian pindah ke Padang, di mana dia melanjutkan karirernya yang luar biasa sebagai salah satu dokter pertama yang memperkenalkan metode kontrasepsi kepada wanita di seluruh nusantara.

 

Terkenal karena kemurahan hatinya, Marie Thomas sering memberikan perawatan gratis kepada mereka yang tidak mampu membayar.

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah