Wisata ke Pantai Ngurtafur, Rasakan Sensasi Membelah Lautan dan Bertemu Pelikan

- 24 Desember 2020, 09:55 WIB
Pantai Ngurtafur
Pantai Ngurtafur /

CerdikIndonesia – Pantai selalu menjadi lokasi wisata melepas penat setelah bekerja, 

Laut Maluku memang selalu indah untuk di kunjungi, salah satunya Pantai Ngurtafur bisa menjadi satu pilihan anda.

Pantai Ngurtafur secara administratif Pantai Ngurtafur berada di Pulau Warbal yang masuk di dalam kepulauan Kei, Maluku Tenggara.

Pesona pantai dengan pasir putih memanjang sekitar 2 km, anda akan merasakan sensasi membelah lautan luas Maluku.

Dikutip dari akun instagram kemenparekraf.ri Pantai Ngurtafur memiliki hamparan lembut pasir putihnya dan air lautnya yang jernih.

selain anda bisa menimkati wisata pantai, disini kalian juga bisa melakukan snorkeling melihat keindahan bawah laut.

Lautan nan indah berisi kawanan ikan dan terumbu karang membuat pantai ini juga sangat cocok untuk berenang maupun snorkeling.

Bahkan bila beruntung anda bisa melihat atraksi pelikan yang sedang berburu ikan dan juga penyu belimbing (tabob), salah satu jenis penyu yang dilindungi.

Pelikan di Pantai
Pelikan di Pantai

Dan tahu kah anda bahwa  kawasan ini dikelola oleh World Wide Fund for Nature (WWF) sebagai kawasan penangkaran penyu.

Halaman:

Editor: Arjuna

Sumber: Instagram Kemenparekraf RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x