Jelang Leg 2 Semifinal Piala AFF 2022 Vietnam Vs Indonesia, Shin Tae Yong Gunakan 3 Strategi Ini untuk Menang

- 8 Januari 2023, 19:00 WIB
Shin Tae Yong saat Pre Match Konferensi Pers jelang pertandingan leg 2 lawan Vietnam./Instagram @pssi
Shin Tae Yong saat Pre Match Konferensi Pers jelang pertandingan leg 2 lawan Vietnam./Instagram @pssi /

CerdikIndonesia - Timnas Indonesia hadapin Vietnam di Leg 2 Semifinal Piala AFF 2022, begini strategi Shin Tae Yong.

Timnas Indonesia lawan Vietnam di Leg 2 Semifinal Piala AFF 2022 berlangsung pada hari Senin 9 Januari 2022.

Sebelumnya, pada Leg 1, Timnas Indonesia imbang disaat menjamu Vietnam di Gelora Bung Karno.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Timnas Indonesia vs Vietnam, Nonton Siaran Langsung Semifinal Piala AFF 2022 Bisa Pakai HP

 

Pelatih Indonesia, Shin Tae Yong berjanji membawa kemenangan bagi Timnas dikandang Vietnam tersebut.

Dia juga mengatakan seluruh pemainnya dalam kondisi terbaik untuk laga nanti.

Formasi Timnas Indonesia pun akan menggunakan tiga hal dalam pertandingan melawan Vietnam.

Baca Juga: LINK Live Streaming Timnas Indonesia vs Vietnam, Nonton Semifinal Piala AFF 2022 via HP Sore Ini

 

Selain itu, pemain Timnas seperti Asnawi Mangkualam dan kawan-kawan diminta untuk bermain bagus, kerja keras, fokus, dan disiplin sepanjang permainan.

Dalam jumpa Pers waktu lalu, Shin Tae Yong membocorkan beberapa hal strategi.

"Semoga kami besok merai terbaik. Kami datang untuk menang. Para pemain dalam kondisi terbaik, serta percaya diri dan siap untuk melawan Vietnam," sebut Shin Tae-yong.

Baca Juga: JAM TAYANG Siaran Langsung Piala AFF 2022 Hari Ini: Timnas Indonesia Vs Vietnam, Nonton Duel Semifinal di RCTI

"Vietnam memang tim yang baik dalam organisasi permainan. Pastinya besok akan menjadi laga yang menarik dan kami akan kerja keras, fokus dan disiplin," tambahnya.  

***

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x