Tolak Aksi Demo Anarkis, Seniman di Banyumas Beri Pesan Damai dalam Balutan Kesenian Daerah

- 19 Oktober 2020, 19:23 WIB
Ilustrasi aksi unjuk rasa tolak UU Cipta Kerja.*
Ilustrasi aksi unjuk rasa tolak UU Cipta Kerja.* /Antara Foto/Fauzan./

 

CerdikIndonesia - Alun-alun Purwokerto tampak ramai dan mengundang perhatian publik saat puluhan pegiat seni di Banyumas, Jawa Tengah, terlihat berkumpul di bawah curah hujan yang deras.

 

 

Aksi tersebut nyatanya memiliki pesan tersendiri khususnya bagi para demonstran yang belakangan ini mengadakan demonstrasi terkait UU Cipta Kerja, agar tidak melakukan hal-hal anarkis.  

 

 

Dilansir dari rri.co.id, Bejo Sabaryadi, salah seorang seniman yang juga  turut dalam aksi tersebut mengungkapkan harapannya agar aksi-aksi demonstrasi yang dilakukan masyarakat tetap mengedepankan suasana aman, tenteram, dan kondusif  khususnya di wilayah Banyumas.

 

Halaman:

Editor: Arjuna

Sumber: rri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x