Mantan Panglima Ini Sebut Omnibus Law Membuka Lapangan Kerja Baru dan Solusi Bagi Pengusaha, Siapa?

- 16 Oktober 2020, 23:06 WIB
Dari kiri ke kanan: Purnawirawan TNI Moeldoko, Prabowo Subianto, Luhut Panjaitan, dan Gatot Nurmantyo.
Dari kiri ke kanan: Purnawirawan TNI Moeldoko, Prabowo Subianto, Luhut Panjaitan, dan Gatot Nurmantyo. /Dok. Pikiran-Rakyat.com/

CerdikIndonesia - Presidium KAMI, Mantan Jenderal (purn) Gatot Nurmantyo memberikan komentar bahwa keberadaan omnibus law UU Cipta Kerja memiliki tujuan yang mulia. 

 

Baca Juga: BEM SI Demo Depan Istana Merdeka, Presiden Utus Staf Khusus Temui Demonstran

 

Ia mengatakan keberadaan UU Cipta Kerja sebaliknya, dibutuhkan untuk memudahkan iklim investasi dan meningkatkan lapangan kerja baru bagi masyarakat. 

 

Baca Juga: Kegiatan Sederhana yang Bisa Kamu Lakukan dalam 3 Menit untuk Recharge Semangatmu

 

"UU ini saya tahu tujuannya sangat mulia, karena dengan demikian investasi akan datang kemudian roda ekonomi berputar, eksport banyak, pajak masuk banyak kembali lagi ke maayarakat sehingga sandang pangan papan bisa (terpenuhi)," kata Gatot saat diskusi di akun YouTube Refly Harun berjudul 'Curhat Gatot' (Jumat, 16/10/2020).

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x