Mimpi Buruk tidak Boleh Diceritakan Kepada Orang lain, Lakukan Hal ini Jika Mimpi Buruk

- 8 Maret 2023, 19:47 WIB
Mimpi buruk sangat dilarang untuk menceritakannya kepada orang lain.
Mimpi buruk sangat dilarang untuk menceritakannya kepada orang lain. /

Pada saat itu diceritakan, Jabir Bin Abdillah datang menemui nabi dan bertanya kepada Rasulullah SAW.

"Ya Rasulullah, aku bermimpi kepalaku dipenggal lalu menggelinding. Kemudian aku lari mengejarnya," ujar Jabir Bin Abdillah kepada Nabi.

Baca Juga: Drama Korea Terbaru The Point Men 2023: Cocok Untuk K-Drama Lover

"Jangan engkau ceritakan kepada orang lain kelakuan setan yang mempermainkan dirimu di alam mimpi," jawab Rasulullah SAW.

Hadist Riwayat (HR) Muslim pun menyebutkan, "jangan sesekali kalian menceritakan ulah setan yang mempermainkan dirimu di alam mimpi."

Hadits Riwayat (HR) Bukhari dan Muslim pun memberikan arahan, "Jika salah satu dari kalian bermimpi yang tidak ia sukai, maka hendaknya ia meniup ke sebelah kirinya tiga kali dan membaca ta'awwudz sebanyak tiga kali."

***

Halaman:

Editor: Yuan Ifdhal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x