Henry, Aguero, Mo Salah: 20 Striker Terbaik Liga Inggris Sepanjang Sejarah

- 17 Agustus 2021, 21:52 WIB
Thierry Henry merangkum 228 gol untuk Arsenal lebih dari 8 musim.
Thierry Henry merangkum 228 gol untuk Arsenal lebih dari 8 musim. /Arsenal.com

CERDIKINDONESIA - Sejak tahun 1992, Liga Inggris telah menjadi tuan rumah bagi beberapa pemain terbaik di dunia.

Di antara pemain terbaik yang menghiasi kompetisi ini, adalah legenda Arsenal Thierry Henry.

Di mana Henry hari ini merayakan ulang tahunnya yang ke-44 tahun.

Baca Juga: Bobroknya Arteta dan Manajemen Arsenal, Saatnya untuk Dipecat? atau Chelsea Mengalah Lagi?

Mantan bos The Gunners, Arsene Wenger mengontrak Henry seharga £11 juta dari Juventus tahun 1999.

Dan ternyata, manajer veteran itu bahkan tidak bisa memperkirakan seberapa sukses pemain barunya nanti.

Transformasi Henry dari pemain sayap menjadi striker produktif ternyata menjadi senjata utama dari Wenger.

Selama delapan tahun di Arsenal, Henry menjadi pencetak gol terbanyak klub.

Dan memenangkan dua gelar Premier League, di mana salah satunya adalah Invincible.

Namun, di mana peringkat pemain Prancis itu dalam striker Liga Inggris terbesar sepanjang masa?

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x