Plt Ketum PSI Giring Nidji Kritik Anies Baswedan, Pasha Ungu Beri Komentar Pedas: Apa Pernah Kelola Kelurahan?

- 23 Februari 2021, 10:55 WIB
Kolase Foto Giring dan Pasha
Kolase Foto Giring dan Pasha /Cerdik Indonesia

CerdikIndonesia – Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan tengah banyak dikritik dari berbagai pihak, terkait pengelolaan Jakarta yang dianggap masih terdapat banjir.

Salah satu kritik tersebut dilontarkan oleh Plt Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Giring Ganesha atau yang akrab dikenal dengan Giring Nidji.

Baca Juga: BLT UMKM Rp2,4 Juta Diusulkan Lagi Oleh Kemenkop UKM, Simak Syarat dan Cara Daftar Jadi Penerima BPUM 2021

Giring mengkritik Anies Baswedan di akun Instagram resminya.

Dikutip Cerdik Indonesia, pada Selasa 23 Februari 2021, Giring menyebutkan kalau banjir Jakarta dikarenakan Anies yang tidak punya rencana yang jelas untuk mengatasinya.

Berikut kutipan lengkap kritikan Giring terhadap Anies Baswedan yang ia tulis di caption postingan Instagram resminya.

“Mas Gubernur @aniesbaswedan jangan Cuma melempar kesalahan pada curah hujan dan banjir kiriman. Pada banjir kemarin, status pintu air di Bogor dan Depok normal. Artinya banjir terjadi karena Mas Gubernur Anies tidak punya rencana dan cara yang jelas untuk mengatasinya.

Baca Juga: KABAR GEMBIRA, Banpres BPUM Rp2,4 Juta Kembali Cair, Simak Cara Daftar BLT UMKM 2021 Beserta Dengan Syaratnya

Selama tiga tahun terakhir Mas Anies terbukti tidak punya kapabilitas mengelola Jakarta. Naturalisasi sungai yang selalu di gembar-gemborkan Mas Anies terbukti Cuma konsep di atas kertas, tidak dikerjakan di lapangan sementara normalisasi sungai dihapuskan.

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x