'Operasi Hitam' Penangkapan Edhy Prabowo, Pengamat: Sebelum Menjelang Pemilu Presiden 2024

- 26 November 2020, 08:16 WIB
Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo
Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo /KKP.go.id/

CERDIKINDONESIA - Penangkapan Edhy Prabowo, Menteri Kelautan dan Perikanan oleh KPK disebut sebagai operasi hitam jelang Pemilu Presiden 2024.

Baca Juga: Keluarga Prabowo Subianto, Rahayu Saraswati Diduga Terlibat Korupsi Lobster

Hal ini disampaikan oleh pengamat Politik Ujang Komarudin. 

"Termasuk operasi-operasi hitam partai politik dan capres-cawapres pasti akan bermunculan di kemudian hari," kata Ujang kepada wartawan, Rabu 25 November 2020.

Baca Juga: FPI Sempat Datangi Kodam Jaya, Dudung: Sudah Silaturahmi dengan FPI Jakarta

Ia menyebut, adu kekuatan antar partai politik mulai terlihat dengan dicokoknya Edhy oleh KPK dan bukan tidak mungkin, elektoral Partai Gerindra akan turun untuk kontestasi pemilu lima tahun mendatang.

Baca Juga: Terbongkar, Daniel Mananta Mundur dari Indonesian Idol, Bagaimana Tanggapan Sang Istri?

"Ya ini kalau menurut saya genderang perang permulaan Pilpres sedang dimulai, apalagi ini menjelang tahun baru 2021 artinya semua kekuatan partai politik maupun calon presiden siapapun sudah mulai jalan gitu," katanya.

Baca Juga: Ma’ruf Amin Persilakan Ormas Tak Patuh MUI Angkat Kaki

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: rri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x