Makna Di Balik Google Doodle Hari Ini, Bertepatan dengan Ultah Google yang ke-22 Tahun

- 27 September 2020, 12:47 WIB
Google Doodle hari ini
Google Doodle hari ini /

CerdikIndonesia - Makna Logo Google Doodle Pada Ulang Tahun Google yang Ke-22 Tahun.

Baca Juga: Rilis Teaser The Album, LIsa BlackPink Banjir Pujian Hingga Trending di Twitter
Tepat pada Minggu, 27 September 2020, perusahaan multinasional terbesar yang bergerak pada produk dan jasa internet, Google genap berusia 22th. Perusahaan yang didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin ini merayakannya menggunakan Google Doodle.

Baca Juga: Cara Baru Maksimalkan Momen #DiRumahAja dengan Beragam Teknologi Tinggi
Tema yang diangkat dalam Google Doodle ini yaitu pembatasan sosial. Mengingat pada saat ini dunia sedang mengalami sebuah pandemi virus Covid-19 yang membuat terjadinya pembatasan di mana-mana.

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Savage Love yang Viral di Tiktok


Dalam Google Doodle kali ini, terlihat huruf “G” berwarna biru yang menggunakan topi ulang tahun dan menghadap ke layar laptop sedang melakukan video call merayakan ulang tahun bersama teman-temannya. Serta terdapat tumpukan kado dan sepotong kue ulang tahun di samping laptop.

Baca Juga: Disebut Lari dari Perang setelah Mundur dari KPK, Ini Tanggapan Febri Diansyah

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x