Ingin Berpergian? Baca Doa Ini Terlebih Dahulu

- 6 September 2020, 18:58 WIB
Penggunaan masker telah diwajibkan untuk seluruh warga Melbourne jika keluar rumah.
Penggunaan masker telah diwajibkan untuk seluruh warga Melbourne jika keluar rumah. /(AAP: Daniel Pockett)/

Membaca doa adalah upaya untuk memohon keselamatan kepada Sang Pencipta. 

Baca Juga: Doa Ketika Mimpi Buruk, Supaya Lebih Tenang

Untuk itu, bacalah doa sebelum melakukan aktivitas apapun, termasuk saat akan keluar rumah atau berpergian. 

Baca Juga: Supaya Makin Asyik Berdendangnya, Ini Lirik Lagu How You Like That Milik Black Pink

Berikut bacaan doa berpergian/keluar rumah lengkap dengan artinya: 

 

Baca Juga: Selepas BAB dan BAK, Bacalah Doa Istinja

 

Doa Keluar Rumah / Doa Bepergian

بِسْمِ اللهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللهِ لاَحَوْلَ وَلاَقُوَّةَ اِلاَّ بِالله

Bismillaahi tawakkaltu 'alalloohi laa hawlaa walaa quwwata illaa bilaahi

Baca Juga: Mumpung Masih September, Ini Lirik Lagu Green Day - Wake Me Up When September Ends

Artinya: "Dengan menyebut nama Allah aku bertawakal kepada Allah, tiada daya kekuatan melainkan dengan pertologan Allah."

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x