Banyak yang Salah Kaprah, Berikut Cara Menabung yang Benar

- 31 Desember 2022, 12:08 WIB
Menabung
Menabung /Yuan Ifdal Khoir/Pixabay

CERDIK INDONESIA - Halo Cerdikers, yakin cara menabung yang dilakukan Sobat Trader sudah benar? meski terkesan sederhana, namun ternyata masih banyak kesalahan yang dilakukan orang ketika menabung lho.

Menabung sendiri merupakan salah satu cara untuk mempersiapkan kondisi keuangan di masa depan yang lebih baik.

Menabung bisa dilakukan dengan berbagai macam instrumen seperti menggunakan celengan, bank, koperasi ataupun berbagai instrumen lainnya.

Pada umumnya, tujuan orang menabung adalah untuk bisa membeli barang impian, melanjutkan pendidikan, atau untuk sekedar jalan-jalan.

Menabung memang merupakan hal yang mudah dan setiap orang pasti pernah melakukan kegiatan menabung. Namun, pasti ada dari kalian yang sudah menabung berbulan-bulan atau bahkan bertahun-tahun tapi masih merasa sulit untuk menggapai tujuan menabung.

Atau mungkin hasil tabungan yang telah dikumpul oleh kalian masih terpakai untuk membeli barang yang tidak perlu. Nah, sebagian besar dari kegagalan saat menabung karena salah dalam mengambil langkah dan strategi saat menabung.

Baca Juga: Mengenal Definisi Salary, Jenis, dan Perbedaannya dengan Upah

Oleh karena itu, berikut kami bagikan petunjuk cara menabung yang benar agar mencapai tujuan menabung secara cepat dan aman di masa depan:

Buat Anggaran Keuangan

Halaman:

Editor: Yuan Ifdhal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x