Seru dan Menegangkan, Berikut 5 Alasan Kamu Wajib Nonton Serial Squid Game

- 18 September 2021, 16:47 WIB
Squid Game.
Squid Game. /Tangkap layar Instagram.com/ @netflixid

CERDIK INDONESIA - Drama korea terbaru yakni Squid Game telah banyak menyita perhatian para pecinta drama series di Indonesia.

Game Squid mengisahkan perjuangan hidup ratusan orang terlilit utang saat bermain gim dengan hadiah 45,6 miliar won. 

Serial ini menghadirkan sebuah kisah menegangkan mengenai ratusan orang yang berpartisipasi dalam permainan anak-anak misterius yang berhadiah besar.

Sayangnya, mereka tidak menyadari bahwa kematian menjadi konsekuensi kekalahan.

Baca Juga: SPOILER Hometown Cha-Cha-Cha Episode 7, Senyuman Kim Seon Ho-Shin Min Ah saat Nyuci Bareng Bikin Berdebar

Berikut lima alasan untuk kamu wajib menyaksikan "Squid Game".

Kreator dan pemain hebat
"Squid Game" merupakan karya sutradara Hwang Dong-hyuk yang dikenal lewat berbagai filmnya yang memenangkan penghargaan, seperti "Silenced", "Miss Granny", dan "The Fortress".

Selalu berhasil dalam genre apapun, dedikasi sang sutradara untuk serial ini juga dapat terlihat dari bagaimana ia telah merencanakannya selama sepuluh tahun.

Baca Juga: 2 Posisi LOKER di PPN/BAPPENAS, Ganjinya Ditaksir Sampai Rp30 Juta, Berikut Syarat dan Tugasnya

Selain sutradaranya yang hebat, "Squid Game" juga menampilkan dua pemeran utama yang kuat, yaitu Lee Jung-jae dan Park Hae-soo.

Keduanya merupakan aktor peraih penghargaan yang mampu memerankan berbagai karakter.

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x