Sinopsis Film In The Heights, Film yang Digarap Oleh Sutradra Crazy Rich Asians Ceritakan Perjuangan Imigran

- 8 Juni 2021, 10:32 WIB
Poster Film In The Heights
Poster Film In The Heights /

CERDIKINDONESIA - In The Heights merupakan film dengan genre musikal yang mengisahkan tentang kehidupan di Washington Heights, yaitu sebuah lingkungan mayoritas Hispanik di New York City.

Musik dan lirik dalam film ini ditulis oleh Lin-Manuel Miranda. Dan untuk naskahnya ditulis oleh Quiara Alegría Hudes.

Baca Juga: Sinopsis Film Korea 'Recalled' yang Puncaki Box Office Korea, Endingnya Bikin Nyesek!

Film drama musikal ini disutradarai oleh Jon M. Chu yang sebelumnya juga pernah menggarap berbagai film ternama seperti Crazy Rich Asians (2018), Now You See Me 2 (2016), dan G.I Joe: Retaliation (2013).

Dengan genre drama musikal, film In the Heights merupakan adaptasi dari panggung musikal dengan judul sama dari Quiara Alegria Hudes dan Lin-Manuel Miranda.

Keduanya turut menjadi produser dalam film ini, bahkan Lin-Manuel Miranda berkontribusi sebagai komposer film.

Di Washington Heights, komunitas adalah segalanya, dan kalian melihat bagaimana masing-masing individu berjuang untuk bertahan hidup dan individu yang sama bersatu sebagai komunitas untuk meratapi sukacita atas kemenangan dan kekalahan mereka.

Baca Juga: In The Heights Tayang di Bioskop 9 Juni, Film Drama Musikal yang Menceritakan Pembelaan Hak Imigran

Selama pertunjukan, kalian akan melihat penduduk Washington Heights yang bekerja keras bergumul dengan cinta, identitas dan rasisme.

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x