HARI INI TERAKHIR PENDATAAN KJP PLUS Tahap 2 SD-SMK, Ini Jadwal Tahapan dan Dapatkan Dana Hingga Rp450 Ribu

- 25 September 2021, 11:55 WIB
Ilustrasi Simak Cara Daftar Antrian KJP Pasar Jaya 2021 via Online untuk Peroleh Sembako Bersubsidi
Ilustrasi Simak Cara Daftar Antrian KJP Pasar Jaya 2021 via Online untuk Peroleh Sembako Bersubsidi /IG @upt.p4op/

CerdikIndonesia - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan melakukan pendataan penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus Tahap 2 mulai dari tanggal 13-25 September 2021.

Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta resmi membuka pendataan bagi pelajar SD, SMP, SMA dan SMK sebagai penerima KJP PLUS Tahap 2 tanggal 13-25 September 2021.

KJP PLUS merupakan program yang diberikan kepada warga DKI Jakarta dengan usia sekolah 6-21 tahun.

 

Baca Juga: INFORMASI TERLENGKAP! SYARAT dan Cara Daftar KJP PLUS Tahap 1 dan 2, Segini Dana KJP PLUS untuk SD Hingga SMK

Baca Juga: Cairkan Sekarang! KJP PLUS Tahap 1 Dapat Diambil di September 2021, Simak Cara Cek Penerimanya Disini

Dinas Pendidikan DKI Jakarta telah memberikan KJP PLUS Tahap 1 kepada 859.468 Pelajar.

Cara Pendataan KJP Plus Tahap 2

Dikutip dari akun Instagram Pusat Pelayanan Pendanaan Personal dan Operasional Pendidikan (P4OP) Disdik DKI Jakarta, Rabu 22 September 2021, berikut in informasi terbaru pendataan KJP Plus tahap II 2021:

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x