BERIKUT JADWAL PENDATAAN KJP PLUS TAHAP 2: Segini Besaran Dana KJP 2021 untuk SD, SMP, SMA dan SMK

- 22 September 2021, 09:55 WIB
Ilustrasi Link KJP Plus Tahap 2 Tahun 2021 Telah Dibuka, Simak Cara Daftar dan Alur Lengkapnya
Ilustrasi Link KJP Plus Tahap 2 Tahun 2021 Telah Dibuka, Simak Cara Daftar dan Alur Lengkapnya /kjp.jakarta.go.id/

CerdikIndonesia - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan melakukan pendataan penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus Tahap 2 mulai dari tanggal 13-25 September 2021.

Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta resmi membuka pendataan bagi pelajar SD, SMP, SMA dan SMK sebagai penerima KJP PLUS Tahap 2 tanggal 13-25 September 2021.

KJP PLUS merupakan program yang diberikan kepada warga DKI Jakarta dengan usia sekolah 6-21 tahun.

 

Baca Juga: INFORMASI TERLENGKAP! SYARAT dan Cara Daftar KJP PLUS Tahap 1 dan 2, Segini Dana KJP PLUS untuk SD Hingga SMK

Baca Juga: Cairkan Sekarang! KJP PLUS Tahap 1 Dapat Diambil di September 2021, Simak Cara Cek Penerimanya Disini

Dinas Pendidikan DKI Jakarta telah memberikan KJP PLUS Tahap 1 kepada 859.468 Pelajar.

Cara Pendataan KJP Plus Tahap 2

Dikutip dari akun Instagram Pusat Pelayanan Pendanaan Personal dan Operasional Pendidikan (P4OP) Disdik DKI Jakarta, Rabu 22 September 2021, berikut in informasi terbaru pendataan KJP Plus tahap II 2021:

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x